[caption id="attachment_269" align="alignleft" width="224"] Rumah Mungil & Pohon Kelapa
Gambar: Koleksi Pribadi[/caption]
Ketika memandang rumah ini kami merasakan ada yang lain terbesit di hati kami, lintuah, ramuak, taibo, macam-macamlah tuan. Rumah ini terletak di Jorong Batubaraguang, tepatnya di jalan arah ke Langundi. Kami ambil gambarnya, sebagai kenang-kenangan apabila kelak rumah ini dihancurkan oleh orang. Setelah kami selidiki, rumah ini kepunyaan salah seorang bapak/mamak kita yang bersukukan Pisang, dijemput menjadi sumando oleh orang Jambak di Parumahan.
Kata orang beliau sudah tak punya saudara perempuan lagi, jadi wajarlah kiranya rumah ini tak dihuni dan dibiarkan terbengkalai begitu saja.
[caption id="attachment_268" align="alignright" width="300"] Tampak dari dekat
Gambar: Koleksi Pribadi[/caption]
Sedih hati ini mendang, rumah tua yang ditinggalkan, dilupakan oleh orang, serta tinggal menanti ajal menjemput. Ditemani batang karambia, berdua mereka menghabiskan sisa hidup. Siapa tahu, batang karambia ini pada suatu saat kelak juga akan ditebang oleh orang. Biasa saja orang berpendapat tak aman karena terletak di tepi jalan.
Gambar: Koleksi Pribadi[/caption]
Ketika memandang rumah ini kami merasakan ada yang lain terbesit di hati kami, lintuah, ramuak, taibo, macam-macamlah tuan. Rumah ini terletak di Jorong Batubaraguang, tepatnya di jalan arah ke Langundi. Kami ambil gambarnya, sebagai kenang-kenangan apabila kelak rumah ini dihancurkan oleh orang. Setelah kami selidiki, rumah ini kepunyaan salah seorang bapak/mamak kita yang bersukukan Pisang, dijemput menjadi sumando oleh orang Jambak di Parumahan.
Kata orang beliau sudah tak punya saudara perempuan lagi, jadi wajarlah kiranya rumah ini tak dihuni dan dibiarkan terbengkalai begitu saja.
[caption id="attachment_268" align="alignright" width="300"] Tampak dari dekat
Gambar: Koleksi Pribadi[/caption]
Sedih hati ini mendang, rumah tua yang ditinggalkan, dilupakan oleh orang, serta tinggal menanti ajal menjemput. Ditemani batang karambia, berdua mereka menghabiskan sisa hidup. Siapa tahu, batang karambia ini pada suatu saat kelak juga akan ditebang oleh orang. Biasa saja orang berpendapat tak aman karena terletak di tepi jalan.
Komentar
Posting Komentar